iklan banner

Seminar Anti Narkoba 2015

Masih dalam rangkaian kegiatan Paskah 2015 akan diselenggarakan Seminar Anti Narkoba. Kegiatan yang diprakarsai oleh Panitia Paskah 2015 yang diemban oleh Wilayah Alfonsus ini dilatarbelakangi dengan masih banyaknya korban narkoba di Indonesia sehingga kita harus turut serta ambil bagian untuk menanggulanginya.

Seminar Anti Narkoba yang ditujukan untuk kalangan pelajar mulai SMP, SMU, SMK dan khususnya para OMK ini bertema : "Menciptakan Generasi Muda Yang Sehat Tanpa Narkoba" dan rencananya seminar ini akan dilaksanakan pada :
  • Hari Sabtu
  • Tanggal 28 Februari 2015
  • Registrasi mulai pukul 08.00 WIB dan diperkirakan acara ini akan selesai pukul 15.00 WIB
  • Lokasi di Gereja St. Albertus Agung Harapan Indah

Mengapa kita harus ikut acara Seminar Anti Narkoba ini ? Selain informasi ini penting sekali untuk kita materi ini kan disampaikan berbeda dengan seminar-seminar anti narkoba biasa, nara sumber langsung dari BNN yang diwakili oleh Bapak Drs. Sumirat dan dipadukan narasumber dari KWI oleh Romo Siswantaka. Acara ini dijamin menarik dan tidak membosankan karena kedua narasumber ini akan membawakan seminar secara menarik.


Berapa biayanya untuk ikut seminar ini? Seminar ini GRATIS dan segala biaya akan ditanggung oleh Panitia Paskah 2015. Jadi jangan lewatkan kesempatan emas ini !

Bagi para pelajar yang ingin bergabung dalam seminar ini silahkan buruan menghubungi :

Ibu Elisabeth melalui nomor telpon 0813 2297 6765
atau bisa juga mendaftar via sekretariat gereja St. Albertus Agung Harapan Indah 
Telp. 021-294 77 580

Demikian sekilas info rangkaian kegiatan Paskah 2015 semoga bermanfaat ! Jangan lupa bantu share ke semua relasi kita sipa tahu mereka membutuhkan :)

0 Response to "Seminar Anti Narkoba 2015"

Posting Komentar

Mohon berkomentar secara bijaksana, bersudut pandang positif dan menyertakan identitas di akhir komentar (walaupun fasilitas komentar tanpa nama). Satu lagi mohon tidak meninggalkan komentar spam !

Terima Kasih | Tim KOMSOS St. Albertus Agung Kota Harapan Indah

text gambar text gambar text gambar text gambar text gambar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel